September 2016 - Archive
Minggu, 18 September 2016
[Persiapan] Project Ke-16 "Menyambut Hari Pahlawan di KI, TMP"
Aksi Kami
09.49
Haloo guys!🎉
PSP balik lagi nih, kali ini dengan project 'Menyambut Hari Pahlawan'. Kegiatan ini akan diadakan
📅Minggu, 6 November 2016 di Kambang Iwak & Taman Makam Pahlawan dengan rangkaian acara:
🔹 Senam Sehat
🔹Teatrikal oleh Teater Gembok
🔹Kunjungan ke Taman Makam Pahlawan
Disana juga nanti bakalan ada photobooth serta kejutan menarik lainnya. Penasaran? Ayoo gabung sama kita untuk mengenang dan memeriahkan peringatan Hari Pahlawan
See you!👀
Salam Hangat,
Palembang Social Project
#PahlawankuIndonesiaku
#LetsGivingLetsSharing
Kamis, 01 September 2016
[Pelaksanaan] Project Ke-14 "Berbagi Kembali di Jl. Indras Basuki Rahmat"
Aksi Kami
05.30
Dokumentasi saat perwakilan PSP datang ke lokasi kebakaran di Jln. Basuki Rahmat. Kebakaran menghanguskan 6 bedeng milik warga, disebabkan oleh kompor gas. Terima kasih untuk teman-teman yang telah memberikan bantuan untuk mereka melalui PSP. Semoga Tuhan selalu melindungi kita semua.
Salam Hangat,
Palembang Social Project
#LetsGivingLetsSharing
Langganan:
Postingan (Atom)